Hadiri Dies Natalis Ke-12 Untad, Kadis PUPRD Morowali Beri Kuliah Umum Prodi Tehnik Sipil

    Hadiri Dies Natalis Ke-12 Untad, Kadis PUPRD Morowali Beri Kuliah Umum Prodi Tehnik Sipil
    Kadis PUPRD Morowali Rustam Sabalio saat berpose

    MOROWALI, Sulawesi Tengah - Kepala Dinas (Kadis) Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Daerah (PUPRD) Kabupaten Morowali, Rustam Sabalio ST, MT, menghadiri Dies Natalis ke-12 Himpunan Mahasiswa Tehnik Sipil Universitas Tadulako (Untad) Kabupaten Morowali, Sabtu (11/11/2023).

    Saat menghadiri Dies Natalis ke-12 itu, Kadis PUPRD Morowali, Rustam Sabalio, memberikan kuliah umum kepada  Mahasiswa prodi Teknik Sipil dengan materi kuliah berjudul "Semangat Membangun karakter HMTS PSDKU Untad Morowali dalam menghadapi isu global peluang dan ancaman mahasiswa, alumni teknik sipil dalam dunia industri".

    "Selesai acara pembukaan, saya langsung membawakan materi kuliah umum dengan judul, Semangat Membangun karakter HMTS PSDKU Untad Morowali dalam menghadapi isu global peluang dan ancaman mahasiswa, alumni teknik sipil dalam dunia industri, " terang Rustam Sabalio kepada Wartawan Media ini.

    Dalam kuliah umum itu, Rustam Sabalio menyampaikan bahwa Pemuda merupakan suatu potensi bagi negara sebagai armada dalam kemajuan bangsa, dimana peran pemuda sangat penting dalam mengisi pembangunan dan mempertahankan kemerdekaan bangsa Indonesia.

    Saat era globalisasi seperti sekarang ini, kata Rustam Sabalio peran mahasiswa yang akan merubah status bangsa, karena mahasiswa merupakan sosok insan akademisi yang sedang menjalankan aktifitas pendidikan yang terbilang tingkatannya paling tinggi.

    "Jika moral mahasiswa buruk maka nama bangsa juga akan ikut tercemar , jika cara berpikir mahasiswa ke arah yg positif maka Indonesia akan lebih jaya, " pungkas Kadis PUPRD Rustam Sabalio sosok pribadi yang dikenal low profil itu.

    Dalam kegiatan itu, Kadis PUPRD Morowali Rustam Sabalio didampingi Ketua Prodi Tehnik Sipil Untad, Dr. Ir Hendra setiawan, ST, MT, bersama Himpunan Mahasiswa Tehnik Sipil (HMTS) Untad Morowali.

    (PATAR JS)

    morowali sulawesi tengah-
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    Persiapan Pengamanan Pemilu 2024, Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Morowali Posisi Puncak Klasemen Sementara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polres Morowali Perketat Pengamanan Debat Publik Tahap Akhir Pilkada Morowali 2024
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Ratusan Relawan Rachmansyah-Harsono Gelar Camping Pahlawan di Veranomata Desa Ipi
    Babinsa Koramil 1311-01/BT Tingkatkan Sinergitas dengan Pemerintah Desa Larobenu
    Polres Morowali dan Polsek Jajaran Gelar Ketahanan Pangan di Kabupaten Morowali
    Babinsa Koramil 1311-01/BT Laksanakan Pendampingan Pemeliharaan Tanaman Padi di Desa Salonsa
    Satresnarkoba Polres Morowali Berhasil Ungkap Kasus Peredaran Narkotika Jenis Sabu di Desa Bahodopi
    Kapolsek Bungku Tengah Lakukan Pembinaan kepada Pelajar SMAN 2 Bungku 
    Debat ke 2 Pilkada Morowali: Pernyataan Cawabup 04 Terkait Pencaker Dipelintir, Begini Maksud Sebenarnya
    Melalui Komsos, Babinsa Koramil 1311-02/BS Serka Albar Ahmad Ciptakan Keakraban dengan Warga di Desa Pulau Bapa
    5 Unit Mesin Tiba di Kepulauan, Karya Nyata Rachmansyah Ismail Membangun Morowali Lebih Maju
    Babinsa Kodim 1311/Morowali Dampingi Pelantikan Panitia Pengawas TPS dalam Pemilihan Serentak 2024
    Halal Bihalal, Danrem 132/Tdl Motivasi Para Prajurit Petarung Untuk Selalu Bersyukur
    Ingat, Pilih Yang Sudah Teruji dan Terbukti Mohamad Jafar Hamid Mantan Sekda Morowali Caleg DPRD Sulteng Dapil Morowali-Morut
    Polres Morowali beserta Jajaran Isi Bulan Suci Ramadhan dengan membagikan Takjil Jelang Buka Puasa
    Rustam Sabalio ST, MT, Ketua Pengkab TI Morowali Mengucapkan Selamat dan Sukses Atas Terpilihnya Brigjen TNI Dody Try Winarto, S.IP, M.HAN sebagai Ketua Umum Pengprov TI Sulteng
    Sambut HUT RI ke-79, Korem 132/Tdl Bersih-Bersih Lingkungan Wujud Karya Bakti TNI Terhadap Masyarakat 

    Ikuti Kami